KONSEP DAN CARA KERJA TCP/IP

                                                   KONSEP DAN CARA KERJA TCP/IP

TCP/IP (Transmission Control Panel/Internet Protocol)

1. Komunikasi Data seperti definisi jaringan komputer yaitu menghubungkan dua komputer atau lebih dengan menggunakan media bertujuan untuk berbagi data. Komunikasi data dapat dikirimkan melalu interface.

Beberapa masalah dalam pengiriman data : 
1.Komputer tujuan jauh 
2.Data rusak/hilang
3.Data harus sampai pada aplikasi yang tepat 
4.Aplikasi banyak

Protokol komunikasi data yaitu proses pengiriman data dari sumber ke tujuan diimplementasikan oleh komputer dan dalam desain TCP/IP bersifat monular. berkat prinsip monular komunikasi data menjadi fleksibel dan TCP/IP dapat diterapkan disemua model jaringan.

Layer Protocol TCP/IP :
1. Application Layer
2. Transport Layer
3. Network Layer
4. Link Layer
5. Physical Layer

Cara kerja layer dimulai dari yang paling dasar atau yang paling bawah.

Comments

Popular posts from this blog

JENIS-JENIS JARINGAN KOMPUTER